
Bola.net - Striker Aston Villa, Christian Benteke, dikabarkan telah menyetujui tawaran kontrak yang diajukan oleh Liverpool.
Benteke sudah cukup lama menjadi target transfer Liverpool. Ia dipandang sebagai sosok yang tepat untuk menggantikan Luis Suarez oleh Manajer The Reds, Brendan Rodgers.
Minat Liverpool pada pemain asal Belgia itu disebut sempat terganjal oleh klausul pelepasan yang dipatok sebesar 32.5 juta Pounds oleh Villa. Akan tetapi, pada akhirnya The Reds siap menebus klausul itu setelah mereka sukses melego Raheem Sterling sebesar 49 juta Pounds pada Manchester City.
Menurut kabar yang dilansir oleh Sports Mole, kabar itu kemudian disusul oleh kabar bahwa penyerang berusia 24 tahun itu sudah mencapai kesepakatan personal dengan Liverpool. Transfernya dari Villa ke Anfield pun disebut akan segera tuntas sebelum hari Senin pekan depan.
Benteke sendiri kabarnya juga diminati oleh rival Liverpool, Manchester United. Bahkan, sang striker juga sempat diklaim lebih memilih hijrah ke Old Trafford. Akan tetapi, agen Benteke kemudian menegaskan bahwa Setan Merah tak pernah tertarik pada kliennya. [initial]
(sm/dim)
Benteke sudah cukup lama menjadi target transfer Liverpool. Ia dipandang sebagai sosok yang tepat untuk menggantikan Luis Suarez oleh Manajer The Reds, Brendan Rodgers.
Minat Liverpool pada pemain asal Belgia itu disebut sempat terganjal oleh klausul pelepasan yang dipatok sebesar 32.5 juta Pounds oleh Villa. Akan tetapi, pada akhirnya The Reds siap menebus klausul itu setelah mereka sukses melego Raheem Sterling sebesar 49 juta Pounds pada Manchester City.
Menurut kabar yang dilansir oleh Sports Mole, kabar itu kemudian disusul oleh kabar bahwa penyerang berusia 24 tahun itu sudah mencapai kesepakatan personal dengan Liverpool. Transfernya dari Villa ke Anfield pun disebut akan segera tuntas sebelum hari Senin pekan depan.
Benteke sendiri kabarnya juga diminati oleh rival Liverpool, Manchester United. Bahkan, sang striker juga sempat diklaim lebih memilih hijrah ke Old Trafford. Akan tetapi, agen Benteke kemudian menegaskan bahwa Setan Merah tak pernah tertarik pada kliennya. [initial]
Baca Juga:
- Benteke Pilih MU, Liverpool Ganti Target Llorente
- 'Benteke Bakal Bisa Sukses di Manchester United'
- Agen Bantah MU Tertarik Boyong Benteke
- Liverpool Masih Tertarik Gaet Benteke
- Sherwood: Liverpool Tak Butuh Benteke
- Liverpool Punya Banyak Striker, Sherwood Optimis Pertahankan Benteke
- Caragher Sebut Benteke Sebagai Target Utama Liverpool
- Liverpool Ingin Depak MU dalam Perburuan Christian Benteke
- MU Sudah Siapkan Uang untuk Gaet Christian Benteke
- Lepas Sterling, Inilah Empat Target Rodgers Selanjutnya
- MU Ganggu Liverpool Dalam Perburuan Benteke
- 'Gabung Liverpool, Benteke Akan Cetak 20 Gol Lebih'
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Juli 2015 12:27
-
Liga Inggris 16 Juli 2015 11:38
-
Liga Spanyol 16 Juli 2015 04:36
-
Liga Inggris 15 Juli 2015 23:32
-
Liga Inggris 15 Juli 2015 23:01
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...