
Bola.net - Usai membawa Chelsea menang 4-0 atas Stoke City malam tadi, manajer Rafael Benitez mengutarakan bahwa atmosfer di timnya saat ini tengah membaik.
Dua gol bunuh diri Jonathan Walters serta dua gol dari Frank Lampard dan Eden Hazard gagal dibalas oleh para pemain The Potters. Hasil tersebut sekaligus mengembalikan The Blues ke jalur kemenangan.
Kekalahan atas Swansea City tengah pekan lalu pada ajang Piala Liga sempat membayangi kubu Chelsea sebelum laga di Britannia Stadium. Akan tetapi kemenangan tadi seakan menjadi bukti jika atmosfer di skuad Benitez tengah membaik.
"Kami memiliki staf yang bekerja dengan baik di sini. Para pemain bahagia dan atmosfer sedang bagus. Anda tentu tidak dapat mengendalikan hasil pertandingan, namun dalam hal suasana di klub, kami luar biasa," terang Benitez.
Manajer asal Spanyol itu menambahkan, jika timnya butuh beberapa kemenangan lagi, jika ingin membuktikan peningkatan mereka kepada para pendukung klub.
"Semoga kami bisa memenangi satu atau dua laga lagi, dan orang-orang akan sadar bahwa kami berkembang dengan baik. Jika anda menganalisa statistik, anda akan melihat bahwa kami mencetak lebih banyak gol dan kebobolan lebih sedikit dari sebelumnya. Semuanya berjalan baik." (sky/atg)
Dua gol bunuh diri Jonathan Walters serta dua gol dari Frank Lampard dan Eden Hazard gagal dibalas oleh para pemain The Potters. Hasil tersebut sekaligus mengembalikan The Blues ke jalur kemenangan.
Kekalahan atas Swansea City tengah pekan lalu pada ajang Piala Liga sempat membayangi kubu Chelsea sebelum laga di Britannia Stadium. Akan tetapi kemenangan tadi seakan menjadi bukti jika atmosfer di skuad Benitez tengah membaik.
"Kami memiliki staf yang bekerja dengan baik di sini. Para pemain bahagia dan atmosfer sedang bagus. Anda tentu tidak dapat mengendalikan hasil pertandingan, namun dalam hal suasana di klub, kami luar biasa," terang Benitez.
Manajer asal Spanyol itu menambahkan, jika timnya butuh beberapa kemenangan lagi, jika ingin membuktikan peningkatan mereka kepada para pendukung klub.
"Semoga kami bisa memenangi satu atau dua laga lagi, dan orang-orang akan sadar bahwa kami berkembang dengan baik. Jika anda menganalisa statistik, anda akan melihat bahwa kami mencetak lebih banyak gol dan kebobolan lebih sedikit dari sebelumnya. Semuanya berjalan baik." (sky/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Januari 2013 16:31
-
Liga Inggris 12 Januari 2013 12:03
-
Liga Inggris 12 Januari 2013 11:07
-
Liga Inggris 12 Januari 2013 10:31
-
Liga Italia 12 Januari 2013 07:11
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...