
Bola.net - - Kehilangan David Luiz untuk bigmatch versus Manchester City rupanya tak membuat manajer Chelsea, Antonio Conte terlalu resah karena ia masih memiliki seorang Andreas Christensen.
Conte menyatakan bakal mengandalkan Christensen untuk membendung lini serang The Citizens yang sangat produktif di awal-awal musim ini ketika kedua tim bertemu di Stamford Bridge malam nanti.
Meski baru dua kali menjadi starter di tim utama Chelsea, tapi Christensen sukses mempertontonkan permainan yang membuat Conte sumringah.
"David (Luiz) merupakan pemain yang sangat penting bagi dan absennya dia adalah kehilangan besar, tapi saya pikir Andreas bermain sangat baik dan menunjukkan bahwa ia adalah pemain yang sangat bagus," ujar Conte seperti dikutip Soccerway.
"Ia telah menunjukkan kedewasaan yang luar biasa dan saya senang dengan penampilannya," lanjut manajer asal Italia tersebut.
Antonio Conte
Chelsea kini menempati peringkat tiga di tabel klasemen Premier League hingga pekan keenam, tertinggal tiga angka dari City yang bertengger kokoh di puncak.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 September 2017 22:27
-
Liga Inggris 29 September 2017 21:25
-
Liga Inggris 29 September 2017 20:53
-
Liga Inggris 29 September 2017 18:52
Eks Liverpool Ini Terkejut Dengan Perlakuan Conte Pada Costa
-
Liga Inggris 29 September 2017 18:20
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...