
Bola.net - - Bek kanan , Hector , yakin bahwa tidak ada satu orang pun di tim yang meragukan soal keputusan Mesut Ozil memperpanjang kontrak.
Sebelumnya ada banyak spekulasi yang menyatakan Ozil bakal hengkang, bahkan namanya sudah dikaitkan dengan klub seperti Barcelona serta Manchester United.
Namun ia memutuskan bertahan dan mengikat kontrak baru yang akan membuatnya mendapat gaji 350.000 pounds per pekan. Dan Bellerin percaya bahwa tak ada satu pun orang di skuat Arsenal yang meragukan komitmen pemain Jerman sebelumnya.
"Semua orang di lapangan dan semua orang di tim tahu dia akan bertahan," tutur Bellerin menurut Sportsmole.
Hector Bellerin
"Dia amat mencintai London, mencintai Arsenal, dan benar-benar marah ketika semua tak berjalan sesuai rencana, jadi anda tahu betapa besar artinya klub ini untuknya."
"Kami tahu betapa besar arti semua ini untuknya, menang atau kalah di klub ini. Jadi semua orang yakin dia akan bertahan."
"Hal ini sama menariknya seperti merekrut pemain baru dengan kualitas seperti dirinya dan apa yang bisa ia berikan untuk tim selama beberapa tahun mendatang membuat kami dan juga para fans antusias."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Februari 2018 23:52
Diperebutkan Banyak Klub Namun Pilih Chelsea, Ini Kata Giroud
-
Liga Inggris 4 Februari 2018 07:00
-
Liga Inggris 4 Februari 2018 06:00
-
Liga Inggris 4 Februari 2018 05:00
Kehadiran Aubameyang dan Mkhitaryan Jadi Tanda-tanda Positif bagi Arsenal
-
Liga Inggris 4 Februari 2018 02:43
Mkhitaryan Gemilang, Aubameyang Cetak Gol dalam Laga Debut di Arsenal
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...