
Bola.net - Keberhasilan Arsenal mendatangkan Mesut Ozil di musim panas ini memang dianggap banyak kalangan sebagai sebuah raihan bagus bagi klub London tersebut.
Namun anggapan ini rupanya tidak berlaku bagi legenda Liverpool, Kenny Dalglish. Pria yang juga pernah menangani The Reds tersebut malah menyebut Arsenal melakukan kekeliruan dengan membeli Ozil.
"Dengan datangnya Ozil, Arsene Wenger telah memperkuat sektor di mana sebelumnya Arsenal sudah kuat. Ia tak memperhatikan posisi lain yang mungkin harusnya merupakan prioritas yang lebih besar." ujar Dalglish dalam kolomnya di Daily Mirror.
Ozil dibeli Arsenal dari Real Madrid dengan transfer mencapai 42.4 juta pound sekaligus menjadi rekor pembelian termahal Meriam London. Namun Dalglish menganggap posisi lain lebih riskan jika diabaikan oleh Wenger.
"Bek tengah adalah satu dari posisi yang harusnya diperhatikan Wenger." lanjutnya merujuk pada menipisnya stok pemain di lini belakang The Gunners musim ini.
Lebih lanjut, King Kenny juga menyatakan meskipun Olivier Giroud mengawali musim ini dengan impresif, namun seharusnya Arsenal mendatangkan satu orang striker lagi untuk membuka peluang kompetisi serta sebagai pengganti kala Giroud mengalami cedera. [initial]
(mrr/pra)
Namun anggapan ini rupanya tidak berlaku bagi legenda Liverpool, Kenny Dalglish. Pria yang juga pernah menangani The Reds tersebut malah menyebut Arsenal melakukan kekeliruan dengan membeli Ozil.
"Dengan datangnya Ozil, Arsene Wenger telah memperkuat sektor di mana sebelumnya Arsenal sudah kuat. Ia tak memperhatikan posisi lain yang mungkin harusnya merupakan prioritas yang lebih besar." ujar Dalglish dalam kolomnya di Daily Mirror.
Ozil dibeli Arsenal dari Real Madrid dengan transfer mencapai 42.4 juta pound sekaligus menjadi rekor pembelian termahal Meriam London. Namun Dalglish menganggap posisi lain lebih riskan jika diabaikan oleh Wenger.
"Bek tengah adalah satu dari posisi yang harusnya diperhatikan Wenger." lanjutnya merujuk pada menipisnya stok pemain di lini belakang The Gunners musim ini.
Lebih lanjut, King Kenny juga menyatakan meskipun Olivier Giroud mengawali musim ini dengan impresif, namun seharusnya Arsenal mendatangkan satu orang striker lagi untuk membuka peluang kompetisi serta sebagai pengganti kala Giroud mengalami cedera. [initial]
(mrr/pra)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Agustus 2013 19:28
-
Liga Inggris 12 Agustus 2013 13:30
-
Liga Inggris 27 April 2013 21:30
-
Liga Inggris 7 April 2013 20:30
-
Liga Champions 12 Februari 2013 14:10
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...