
Bola.net - - Bek Manchester United, Cameron Borthwick-Jackson, dikabarkan sudah menolak kesempatan bergabung dengan Ajax Amsterdam, sebelum akhirnya menyepakati peminjaman semusim ke Leeds United.
Baik United maupun Leeds belum mengkonfirmasi apapun soal ini, namun diyakini bakal ada pengumuman resmi dibuat awal pekan ini.
Menurut ESPN FC, Ajax Amsterdam sebelumnya sudah mencapai kesepakatan dengan United untuk Borthwick-Jackson, namun pemain 20 tahun ingin terus bermain di Inggris dan akhirnya bakal membela Leeds di musim 17/18 mendatang.
Cameron Borthwick-Jackson
Borthwick-Jackson bergabung dengan Wolverhampton sebagai pinjaman musim lalu, namun hanya tampil enam kali di liga selama masa peminjaman yang mengecewakan di Molineux, dan akhirnya ditarik lagi ke tim U-23 United.
Pemain Inggris U-20 membuat 14 penampilan untuk United selama musim 15/16, namun tak pernah bermain di tim utama sejak mereka ditangani Jose Mourinho.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Agustus 2017 21:01
-
Liga Inggris 6 Agustus 2017 17:54
Mourinho, Pelatih Pertama Habiskan 1 Milyar Pounds untuk Belanja
-
Liga Spanyol 6 Agustus 2017 17:02
-
Liga Inggris 6 Agustus 2017 16:23
Rooney: MU Butuh Ronaldo atau Messi untuk Pecahkan Rekor Saya
-
Liga Spanyol 6 Agustus 2017 15:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:15
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:13
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:08
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...