
Bola.net - West Ham kembali sukses mendatangkan pemain incaran di bursa transfer kali ini, setelah Enner Valencia baru saja resmi bergabung, bek kanan timnas Inggris, Carl Jenkinson (22) juga resmi menjadi bagian The Hammers memasuki musim 2014-15.
Jenkinson direkrut dengan status pinjaman selama satu musim dari Arsenal setelah Arsene Wenger mendatangkan Mathieu Debuchy dan Calum Chambers.
whufc.com mengungkapkan bahwa Jenkinson menolak sejumlah tawaran lain dan lebih memilih West Ham sebagai klub barunya.
"Saya tersanjung memiliki begitu banyak opsi, namun di dalam hati, saya jujur pada diri sendiri dan West Ham adalah klub yang saya inginkan." ujar Jenkinson.
Pemain yang baru melakukan debut di timnas Inggris pada November tahun lalu itu sudah tampil sebanyak 37 kali di Premier League dan 12 kali di Liga Champions bersama The Gunners. [initial]
(whu/dct)
Jenkinson direkrut dengan status pinjaman selama satu musim dari Arsenal setelah Arsene Wenger mendatangkan Mathieu Debuchy dan Calum Chambers.
whufc.com mengungkapkan bahwa Jenkinson menolak sejumlah tawaran lain dan lebih memilih West Ham sebagai klub barunya.
"Saya tersanjung memiliki begitu banyak opsi, namun di dalam hati, saya jujur pada diri sendiri dan West Ham adalah klub yang saya inginkan." ujar Jenkinson.
Pemain yang baru melakukan debut di timnas Inggris pada November tahun lalu itu sudah tampil sebanyak 37 kali di Premier League dan 12 kali di Liga Champions bersama The Gunners. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 31 Juli 2014 14:03
Madrid Lebih Pilih Lepas Khedira ke Arsenal Ketimbang Bayern
-
Liga Champions 31 Juli 2014 13:29
-
Liga Inggris 31 Juli 2014 07:57
-
Liga Inggris 31 Juli 2014 00:02
-
Editorial 30 Juli 2014 15:16
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...