
Bola.net - - Legenda , Sol Campbell membeberkan cara yang akan dilakukannya untuk menghentikan pergerakan penyerang , Mohamed Salah.
Sejauh ini performa Salah di Liverpool memang terbilang sangat menjanjikan. Dia sudah mencetak 35 gol di seluruh kompetisi resmi Liverpool.
Campbell pun percaya bahwa cara yang paling tepat untuk mengatasi Salah adalah dengan menghentikan pergerakannya sesegera mungkin, sebelum dia mencapai kotak penalti.
"Melawan Salah, akan sangat menguntungkan jika anda dapat mengikuti kecepatannya. Anda juga harus memiliki kaki yang cepat karena dia suka memotong dan mengubah arah juga kecepatan," ungkap Campbell dikutip dari tribalfootball.
"Anda harus mengantisipasinya dengan baik, jika tidak dia akan menjebak anda dalam lajunya. Saya juga berpikir cara terbaik menghentikannya adalah dengan maju dan mendekatinya secepat mungkin, jangan biarkan dia meningkatkan kecepatannya untuk melewati anda."
Namun demikian, Campbell berpendapat jika Salah berhasil menembus kotak penalti, niscaya bek sekuat apapun pasti kesulitan.
"Jika anda bisa mencapainya dengan cepat, anda bisa sedikit melambatkan lajunya sebelum dia mendatangi anda di kotak penalti," imbuhnya.
"Sebab, begitu dia berada di kotak penalti, dia adalah masternya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Maret 2018 22:43
-
Liga Inggris 18 Maret 2018 22:12
Cetak Quattrick, Salah Ucapkan Terima Kasih Untuk Skuat Liverpool
-
Liga Inggris 18 Maret 2018 19:28
Dikaitkan Dengan Madrid, Salah Tegaskan Bahagia di Liverpool
-
Liga Champions 18 Maret 2018 18:19
-
Liga Inggris 18 Maret 2018 17:48
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:29
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:24
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 07:21
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:16
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:14
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:08
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...