
Luiz kembali datang ke Stamford Bridge setelah hengkang pada 2014 lalu dengan harga 42 juta pounds. Ia ditebus kembali dengan harga 38 juta pounds di detik-detik terakhir bursa transfer musim panas ini.
Ketika masih sama-sama bermain di Ligue 1, Batshuayi yang musim lalu bermain di Marseille tentu saja sering berhadapan dengan Luiz.
"Pernah menjadi musuh... Sekarang sahabat terbaik?" tulis Batshuayi sambut kedatangan Luiz dengan menunjukkan foto dirinya sedang berduel dengan bek asal Brasil tersebut.
Once ennemies ... now best friends ? 🙈😋😂 @DavidLuiz_4 #WelcomeBack pic.twitter.com/RF3DETj6lL
— Michy Batshuayi (@mbatshuayi) August 31, 2016
Batshuayi sendiri gabung dengan The Blues pada musim panas ini dengan harga 33 juta pounds. Sejak itu, pemain dari Belgia tersebut telah mencetak tiga gol dan memberikan satu assist. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 31 Agustus 2016 23:54
-
Liga Italia 31 Agustus 2016 23:30
-
Liga Inggris 31 Agustus 2016 23:16
-
Liga Inggris 31 Agustus 2016 22:25
-
Liga Inggris 31 Agustus 2016 22:07
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...