
Bola.net - - Menjelang pertandingan melawan pekan ini, gelandang Burnley, Joey Barton, memuji N'Golo Kante, yang ia sebut sebagai pemain terbaik di Premier League.
Pemain berusia 25 tahun sudah menjadi sosok kunci dalam rencana Antonio Conte sejak direkrut dari Leicester City. Ia turun sebagai starter di semua, kecuali satu, pertandingan liga yang dimainkan Chelsea musim ini.
Pemain Prancis memberikan kontribusi yang luar biasa dalam membantu timnya bertahan. Statistik menunjukkan bahwa sang bintang melepas tekel terbanyak dari pemain lainnya di Premier League dalam tiga musim terakhir.
Barton lantas mengungkap kekagumannya pada Kante, menjelang pertandingan yang akan dimainkan di Turf Moor akhir pekan ini.
Joey Barton
"Saya fokus ke Burnley. Saya akan menghadapi N'Golo Kante dan Chelsea di akhir pekan," tutur Barton di talkSPORT.
"Saya harus menggunakan semua energi yang saya punya untuk bisa menunjukkan performa terbaik melawan pemain yang mungkin terbaik di liga ini."
"Inilah Premier League dan kami akan bermain melawan Chelsea di kandang. Saya tidak bisa membuang energi untuk melihat ke belakang, karena tantangan yang menanti saya di depan amat luar biasa."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Februari 2017 18:31
-
Liga Italia 7 Februari 2017 17:35
-
Liga Inggris 7 Februari 2017 15:50
-
Liga Inggris 7 Februari 2017 15:30
-
Liga Inggris 7 Februari 2017 15:25
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...