
Bola.net - - Sebuah kabar gembira datang bagi . Gelandang mereka, Ross Barkley dikabarkan sudah dinyatakan fit oleh tim medis sehingga ia sudah bisa bermain kembali di tim utama Chelsea dalam waktu dekat.
Pada bulan Januari kemarin, Chelsea resmi mendapatkan tanda tangan Barkley. Ia direkrut dari Everton dengan nilai transfer mencapai 15 juta pounds.
Namun Barkley bisa dikatakan bernasib buruk di Chelsea. Belum lama beraksi di London, ia harus menepi karena masalah cedera yang menimpanya.
Sang pemain sendiri sudah absen sekitar satu setengah bulan dari tim utama Chelsea. Namun menurut laporan The Telegraph, sang pemain kabarnya akan segera comeback dalam waktu dekat.
Laporan tersebut mengungkapkan bahwa Barkley sejatinya sudah pulih beberapa minggu yang lalu. Namun ia dilarang beraktifitas terlalu berat karena kondisinya yang belum stabil.
Namun laporan tersebut menyebutkan bahwa sang pemain kini sudah berada dalam kondisi terbaiknya. Ia sudah dipersilahkan berlatih penuh dan kemungkinan bisa comeback setelah jeda Internasional nanti.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Maret 2018 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2018 10:51
-
Piala Dunia 21 Maret 2018 03:14
-
Piala Dunia 21 Maret 2018 02:38
-
Liga Inggris 21 Maret 2018 00:34
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...