
Bola.net - Bos Liverpool, Brendan Rodgers, memberikan pembelaan terhadap Dejan Lovren.
Lovren sempat jadi kambing hitam usai Liverpool kalah 0-3 di tangan West Ham.
Namun Rodgers mengatakan: "Seperti semua pemain yang sudah kami pantau sebelumnya, ia tahu bahwa ia tampil di bawah standar. Namun setiap pertandingan didasarkan pada usaha kolektif.
"Kami tahu kami tak boleh menyoroti performa pemain tertentu. Dejan tahu ia membuat kesalahan dan Anda harus bisa menerima itu sebagai seorang pemain.
"Kami tidak pernah menyalahkan pemain. Kami merasa bahwa permainan kami memang tak sesuai standar. Di tiga laga perdana kami menunjukkan kualitas dan konsistensi dalam bertahan, jadi kuncinya adalah melupakan semua kesalahan dan menunjukkan karakter." [initial]
(tfa/rer)
Lovren sempat jadi kambing hitam usai Liverpool kalah 0-3 di tangan West Ham.
Namun Rodgers mengatakan: "Seperti semua pemain yang sudah kami pantau sebelumnya, ia tahu bahwa ia tampil di bawah standar. Namun setiap pertandingan didasarkan pada usaha kolektif.
"Kami tahu kami tak boleh menyoroti performa pemain tertentu. Dejan tahu ia membuat kesalahan dan Anda harus bisa menerima itu sebagai seorang pemain.
"Kami tidak pernah menyalahkan pemain. Kami merasa bahwa permainan kami memang tak sesuai standar. Di tiga laga perdana kami menunjukkan kualitas dan konsistensi dalam bertahan, jadi kuncinya adalah melupakan semua kesalahan dan menunjukkan karakter." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 September 2015 23:59
Van Gaal Ditegur Carrick dan Rooney karena Ruang Ganti Membosankan
-
Liga Inggris 11 September 2015 23:33
Gerrard Masih Tak Terima Dianggap Pemain Biasa Oleh Ferguson
-
Liga Inggris 11 September 2015 23:04
-
Bolatainment 11 September 2015 22:13
-
Liga Inggris 11 September 2015 21:13
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...