
Bola.net - Manajer interim Chelsea, Rafael Benitez mengklarifikasi pernyataannya soal keinginan kembali ke Liverpool suatu saat nanti.
Pria asal Spanyol itu kemarin dikutip mengatakan ingin kembali ke Liverpool, tim yang dipandunya mengecap sejumlah sukses antara 2004 hingga 2010. Namun ia kemudian membantahnya dengan menyebut ia merujuk pada kota Liverpool di mana keluarganya tinggal, bukan bekas timnya.
"Saya punya keluarga di Liverpool jadi di sanalah rumah saya dan saya akan kembali ke Liverpool suatu hari nanti. Hanya untuk menjernihkan: saya bicara soal rumah saya, di mana keluarga saya berada, bukan timnya (Liverpool)," papar eks manajer Valencia itu.
Benitez juga menyatakan komitmennya untuk The Blues, apalagi mereka masih dijadwalkan bersua The Reds 21 April mendatang. "Saya adalah manajer Chelsea dan saya akan kembali (ke Anfield) pekan depan karena kami harus menghadapi Liverpool," tandasnya. [initial]
(tri/row)
Pria asal Spanyol itu kemarin dikutip mengatakan ingin kembali ke Liverpool, tim yang dipandunya mengecap sejumlah sukses antara 2004 hingga 2010. Namun ia kemudian membantahnya dengan menyebut ia merujuk pada kota Liverpool di mana keluarganya tinggal, bukan bekas timnya.
"Saya punya keluarga di Liverpool jadi di sanalah rumah saya dan saya akan kembali ke Liverpool suatu hari nanti. Hanya untuk menjernihkan: saya bicara soal rumah saya, di mana keluarga saya berada, bukan timnya (Liverpool)," papar eks manajer Valencia itu.
Benitez juga menyatakan komitmennya untuk The Blues, apalagi mereka masih dijadwalkan bersua The Reds 21 April mendatang. "Saya adalah manajer Chelsea dan saya akan kembali (ke Anfield) pekan depan karena kami harus menghadapi Liverpool," tandasnya. [initial]
(tri/row)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 April 2013 23:50
-
Liga Champions 10 April 2013 20:28
-
Liga Spanyol 10 April 2013 19:56
-
Editorial 10 April 2013 16:51
-
Editorial 10 April 2013 15:39
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...