
Bola.net - - Michael Ballack yakin bahwa kepercayaan adalah alasan mengapa Antonio Conte mampu membawa duduk di puncak klasemen Premier League.
Chelsea saat ini tengah unggul delapan angka di puncak klasemen sementara liga, namun Ballack berpikir bahwa hal itu takkan terjadi jika para pemain tidak percaya dengan filosofi yang diusung oleh Conte.
Conte sudah mampu mengeluarkan kemampuan terbaik tim yang finish di peringkat 10 musim lalu dan mantan pemain Jerman percaya manajer Italia layak untuk mendapatkan banyak kredit.
"Kejutannya adalah, tahun lalu, mereka amat buruk. Mereka ada di puncak klasemen sekarang dan itu bukan kejutan karena mereka absen di Eropa. Tim terlihat fit, mereka beradaptasi dengan baik terhadap pelatih baru, dan tim tidak kemasukan banyak gol," tutur Ballack menurut Metro.
"Itulah kunci jika anda ingin juara - solid. Awalnya, mereka kemasukan banyak gol, dan kemudian mereka menggunakan formasi 3-4-3. Itu juga penting, pemain merasa nyaman. Jika anda ingin bermain 100 persen, anda harus percaya dengan klub dan orang yang anda ajak bekerja sama dan Conte melakukannya."
"Ada banyak faktor yang ikut membantu dan itulah mengapa Chelsea mendominasi liga sejauh ini."
Chelsea berikutnya akan bermain melawan Brentford di babak IV Piala FA akhir pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 23:31
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 21:48
Di Tengah Rumor Transfernya ke Madrid, Courtois Mengaku Bahagia di Chelsea
-
Editorial 24 Januari 2017 16:45
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 15:45
Ini Syarat Agar Arsenal Bisa Kejar Poin Chelsea Menurut Parlour
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 15:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...