
Bola.net - Raksasa Premier League Manchester United dikabarkan berniat menjadikan striker PSG Mauro Icardi sebagai pengganti bagi Edinson Cavani.
Saat ini kontrak Cavani di Man United tersisa sampai musim panas 2022 saja. Ia pun diprediksi akan cabut dari Old Trafford setelah kontrak itu berakhir.
Namun kemudian ia disebut bisa cabut lebih cepat. Lebih tepatnya pada bulan Januari 2022 nanti.
Advertisement
Pasalnya, Cavani tak mendapat banyak kesempatan bermain reguler di skuat MU. Hal tersebut tak lepas dari dari hadirnya Cristiano Ronaldo dan cedera yang sering dialaminya.
Cavani Cabut ke Barcelona
Kabar kepergian Edinson Cavani pada Januari 2022 nanti makin santer terdengar. Pasalnya ia disebut masuk daftar belanja raksasa La Liga, Barcelona.
Blaugrana memang butuh pemain baru di lini serang. Pasalnya mereka ditinggal Sergio Aguero.
Cavani sendiri disebut bersedia merapat ke Camp Nou. Bahkan ia rela potong gaji agar bisa gabung Barcelona.
Icardi Pengganti Cavani
Manchester United sekarang punya sejumlah penyerang di lini serang. Cabutnya Edinson Cavani diprediksi tak akan membuat mereka mencari amunisi baru.
Akan tetapi ternyata Man United berniat mencari pengganti bagi Cavani. Kabar tersebut diklaim oleh Calciomercato.
Man United pun sudah memegang nama pemain yang disebut bakal jadi pengganti ideal bagi Cavani. Pemain tersebut adalah striker PSG, Mauro Icardi.
Akan tetapi Man United tak sendirian dalam perburuan Icardi. Kabarnya Juventus juga berusaha memboyong pemain Argentina tersebut pada Januari 2022 nanti.
Klasemen Sementara Liga Inggris
(Calciomercato)
Gosip Lainnya:
- Januari 2022, Sociedad Minta Izin Rekrut Mata dari Manchester United
- Barcelona Sudah Bergerak Dekati The Next Ronaldinho Milik Ajax
- Tak Betah di MU, Cristiano Ronaldo Tawarkan Diri ke Barcelona, tapi Bohong
- Makin Ramai! Madrid Kini Ikut Masuk Dalam Perburuan Dusan Vlahovic
- Mbappe Pastikan tak Bakal Gabung Madrid Pada Januari 2022 Nanti
- Chelsea Siap Duel Lawan Liverpool Demi Winger Leeds, Raphinha
- Xavi Temukan Dua Kandidat Pengganti Dest dan Alba di Barcelona, Siapa Saja?
- Ban Kapten tak Bikin Lacazette Bertahan di Arsenal
- Nggak Jadi Deh! Real Madrid Sudah tak Tertarik Lagi untuk Angkut Pogba dari MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 29 Desember 2021 19:19
-
Liga Spanyol 29 Desember 2021 15:45
Mbappe Pastikan tak Bakal Gabung Madrid Pada Januari 2022 Nanti
-
Liga Eropa Lain 29 Desember 2021 06:00
Ronaldinho Dukung Kylian Mbappe Bertahan di PSG, Klub Terbaik di Dunia!
-
Liga Champions 28 Desember 2021 02:43
Globe Soccer Award 2021: Ronaldo Sabet Penghargaan, Mbappe Jadi Pemain Terbaik
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 12:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:41
-
Otomotif 20 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:30
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:29
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 12:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...