
Bola.net - Bek kanan Manchester City Bacary Sagna mengaku juga punya keinginan untuk turut mencetak gol di musim ini. Meskipun begitu ia tak mau lupa dengan tugasnya dalam hal bertahan.
Gael Clichy dan Pablo Zabaleta sudah berhasil mencetak gol pertama mereka musim ini. Sekarang ini di posisi bek sayap hanya Aleksandar Kolarov dan Sagna yang belum bikin gol. Ia pun bertekad untuk segera mencatatkan namanya di papan skor.
“Saya akan berusaha sebaik mungkin untuk buat gol,” ujar Sagna di situs resmi klub.
“Tentu saja hal yang utama adalah bertahan, karena saya seorang pemain bertahan, tapi saya akan mencobanya (cetak gol), dan berupaya meningkat secara ofensif."
Sagna sendiri bergabung ke Etihad Stadium pada awal musim ini dengan free transfer setelah kontraknya habis di Arsenal. Sampai sejauh ini pemain berusia 31 tahun itu sudah diberi kesempatan bermain delapan kali di semua ajang kompetisi.[initial]
(mcfc/ada)
Gael Clichy dan Pablo Zabaleta sudah berhasil mencetak gol pertama mereka musim ini. Sekarang ini di posisi bek sayap hanya Aleksandar Kolarov dan Sagna yang belum bikin gol. Ia pun bertekad untuk segera mencatatkan namanya di papan skor.
“Saya akan berusaha sebaik mungkin untuk buat gol,” ujar Sagna di situs resmi klub.
“Tentu saja hal yang utama adalah bertahan, karena saya seorang pemain bertahan, tapi saya akan mencobanya (cetak gol), dan berupaya meningkat secara ofensif."
Sagna sendiri bergabung ke Etihad Stadium pada awal musim ini dengan free transfer setelah kontraknya habis di Arsenal. Sampai sejauh ini pemain berusia 31 tahun itu sudah diberi kesempatan bermain delapan kali di semua ajang kompetisi.[initial]
Baca Juga:
- Kalahkan Leicester, Man City Tidak Tampil Pada Performa Terbaik
- Striker Man City Bertumbangan, Pellegrini Incar Striker Baru
- Menang Tujuh Kali Beruntun, Sagna Tuntut City Tetap Kerja Keras
- Tak Punya Striker, Pellegrini Terpaksa Jadikan Gelandangnya Mesin Gol
- Lampard: Samai Jumlah Gol Henry Rasanya Luar Biasa
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Desember 2014 23:20
-
Liga Inggris 13 Desember 2014 22:20
-
Liga Inggris 13 Desember 2014 15:05
-
Liga Inggris 13 Desember 2014 08:54
-
Liga Inggris 12 Desember 2014 22:57
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...