
Hazard mengawali musim ini dengan buruk meskipun pada musim sebelumnya ia menjadi pemain terbaik Premier League kala mengantarkan Chelsea sebagai juara. Musim ini, pemain 25 tahun tersebut baru mengumpulkan dua gol di semua kompetisi.
Diturunkan saat menghadapi Manchester City di FA Cup akhir pekan kemarin, Hazard menyumbangkan satu gol dan menciptakan satu peluang untuk mengantarkan timnya menggulung The Citizens dengan skor 5-1.
"Jika ia bermain seperti itu, Eden seperti pemain baru bagi kami," kata Azpilicueta pada Evening Standard.
"Eden adalah pemain besar dan kami membutuhkannya. Kami akan menjadi skuat yang lebih kuat jika Eden bermain dalam kondisi terbaik dan peluang mendapat hasil juga lebih baik," terang pemain asal Spanyol tersebut. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Februari 2016 23:49
-
Liga Italia 22 Februari 2016 22:48
-
Liga Inggris 22 Februari 2016 19:06
-
Liga Inggris 22 Februari 2016 13:54
-
Liga Inggris 22 Februari 2016 12:28
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...