
Bola.net - - Klub Liga Inggris, Arsenal nampaknya akan segera kedatangan amunisi baru di lini tengah mereka. Mereka sudah dikonfirmasi akan mendatangkan Lucas Torreira pada musim panas ini.
Lini tengah memang menjadi salah satu prioritas Arsenal di musim panas ini. Mereka kehilangan dua gelandang tangguh mereka, Jack Wilshere dan Santi Cazorla sehingga mereka harus segera menemukan penggantinya.
Salah satu nama yang dikabarkan menjadi incaran Arsenal adalah Lucas Torreira. Pemain Sampdoria itu disebut menjadi incaran utama Unai Emery di musim panas ini.
Baru-baru ini ayah sang pemain mengonfirmasi bahwa anaknya akan pindah ke Arsenal. "Kami sangat senang karena Lucas akan bergabung dengan Arsenal," ujar Ricardo Toreira kepada Fox Sport Argentina.
Hanya Ingin Arsenal
"Ada banyak klub yang menghubungi kami, namun kami sudah memberikan janji kami kepada Arsenal."
"Kami sangat puas dengan tawaran yang mereka berikan. Kesepakatannya sudah tercapai dan mereka tinggal menunggu Lucas datang ke sana."
Arsenal Ngebet
"Arsenal menawarkan kepada kami untuk melakukan tes medis di Rusia, namun kami menolak itu."
"Kami menolak tawaran itu karena situasinya kurang baik dan ini bukan waktu yang tepat. Lebih baik menunggu sebentar lagi setelah Piala Dunia usai." tandasnya.
Masih Berjuang
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Juli 2018 15:20
-
Piala Dunia 5 Juli 2018 14:20
-
Liga Inggris 5 Juli 2018 09:39
-
Liga Inggris 4 Juli 2018 20:18
-
Liga Inggris 4 Juli 2018 15:21
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...