
Bola.net - Meski gagal meraih kemenangan, pelatih Tottenham, Andre Villas-Boas menyebut hasil imbang 2-2 melawan Manchester United bukanlah hasil yang buruk.
Sempat dua kali unggul melalui gol dari Kyle Walker dan Sandro, Spurs harus puas bermain imbang di White Hart Lane setelah Wayne Rooney mencetak dua gol untuk menyamakan kedudukan.
Usai pertandingan, AVB menyebut hasil ini bukanlah hasil buruk bagi tim yang melawan Manchester United. Apalagi di laga sebelumnya Spurs dicukur enam gol tanpa balas saat melawan Manchester City.
"Jelas hasil ini tidaklah buruk karena melawan Manchester United selalu sulit. Saya pikir ini merupakan respon hebat dari para pemain usai kekalahan telak dari Manchester City," ujarnya.
"Para pemain bermain tanpa rasa takut dan tekad yang kuat. Kami juga menunjukkan kekompakan kami," tandasnya.[initial]
(bbc/dzi)
Sempat dua kali unggul melalui gol dari Kyle Walker dan Sandro, Spurs harus puas bermain imbang di White Hart Lane setelah Wayne Rooney mencetak dua gol untuk menyamakan kedudukan.
Usai pertandingan, AVB menyebut hasil ini bukanlah hasil buruk bagi tim yang melawan Manchester United. Apalagi di laga sebelumnya Spurs dicukur enam gol tanpa balas saat melawan Manchester City.
"Jelas hasil ini tidaklah buruk karena melawan Manchester United selalu sulit. Saya pikir ini merupakan respon hebat dari para pemain usai kekalahan telak dari Manchester City," ujarnya.
"Para pemain bermain tanpa rasa takut dan tekad yang kuat. Kami juga menunjukkan kekompakan kami," tandasnya.[initial]
Serunya Premier League!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 November 2013 21:50
-
Liga Inggris 30 November 2013 20:35
Tak Harmonis Dengan Benitez, Gerrard Sempat Ingin ke Chelsea
-
Liga Inggris 30 November 2013 20:26
-
Liga Inggris 30 November 2013 20:18
-
Liga Inggris 30 November 2013 17:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:36
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:30
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 14:09
-
Bola Indonesia 20 Maret 2025 14:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...