
Bola.net - - Mantan manajer Manchester United, Ron Atkinson, menilai eks timnya sudah mengambil kebijakan yang keliru dengan mendatangkan Paul Pogba dari .
Menurut Atkinson, kehadiran pemain termahal dunia itu justru membuat lini tengah United kian sesak, dan itu diperparah dengan kenyataan bahwa tim masih belum kunjung menemukan kombinasi terbaik mereka di bawah asuhan Jose Mourinho.
"United membeli sekitar tiga atau empat pemain tengah dalam satu transfer, seperti Schneiderlin. Mata sudah ada di sana dan juga Fellaini ada di sana," tutur Atkinson menurut Omnisport.
"Pogba datang dan anda seperti berpikir, 'Apakah ada seseorang yang sudah melihat dan bertanya mengapa kami membutuhkan semua ini?' Mengapa kita tidak hanya membeli satu orang pemain dan juga mengeluarkan uang ekstra untuk pemain lainnya?"
"Herrera juga ada di sana. Mengapa tidak membuang satu atau dua pemain dan menggunakan uangnya untuk membeli pemain seperti Luis Suarez."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 November 2016 23:50
-
Liga Inggris 5 November 2016 23:30
Jadi Pemain Terbaik Bulan Oktober, Mata Janji Bekerja Lebih Keras
-
Liga Inggris 5 November 2016 23:10
-
Liga Inggris 5 November 2016 23:00
-
Liga Inggris 5 November 2016 22:50
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...