Arsenal Tak Ingin Kehilangan Ospina

Arsenal Tak Ingin Kehilangan Ospina
David Ospina (c) AFP
- disebut ogah melepas David Ospina ke di musim panas.


Ospina, yang kini berusia 27 tahun, baru saja bergabung dengan rombongan klub yang tengah mengikuti tur pra-musim di Amerika Serikat, usai sebelumnya diizinkan mendapat libur ekstra setelah membela Kolombia di Copa America, menurut Daily Star.


David OspinaDavid Ospina


Sang kiper sebelumnya sempat disebut akan datang ke Besiktas, yang sudah sempat menanyakan ke Arsenal mengenai status sang pemain.


Presiden klub Turki, Fikret Orman, mengatakan: "Arsenal menginginkan begitu banyak untuknya, jadi kami mungkin harus mencari beberapa alternatif."


"Saya sendiri memang menginginkan Ospina, dan kami akan coba mendatangkan satu kiper asing." [initial]


 (dst/rer)