
Wenger sudah memiliki status legenda di Arsenal dan saat ini merupakan pelatih aktif dengan masa kerja paling lama di sebuah klub Inggris. Pada 1 Oktober nanti, Wenger akan merayakan 20 tahun kinerjanya di Arsenal.
Namun Wenger juga bukannya tanpa kritikan. Dalam beberapa tahun terakhir, Wenger banyak mendapat kritikan, termasuk desakan untuk mundur, karena dianggap sudah tak bisa lagi memahami cara kerja bursa transfer modern.
Namun Wenger masih merupakan sosok yang berkuasa di Arsenal. Ia bahkan dikabarkan tak akan dipecat dan boleh memilih waktu untuk mundur sendiri. Wenger juga diperbolehkan memilih calon penggantinya kelak.
Menurut investigasi The Sun, Wenger sudah menemukan penggantinya. Howe, manajer Bournemouth dianggap sebagai pengganti yang paling tepat. Wenger sendiri tidak serta merta akan meninggalkan Arsenal karena akan 'naik pangkat' menjadi direktur klub. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 September 2016 22:03
-
Liga Inggris 6 September 2016 21:59
-
Liga Inggris 6 September 2016 21:28
-
Liga Inggris 6 September 2016 21:01
Jika Bebas Cedera, Xavi Sebut Wilshere Termasuk Yang Terbaik di Eropa
-
Liga Inggris 6 September 2016 20:56
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...