
Bola.net - - Raksasa Premier League, Arsenal dikabarkan bakal segera memperpanjang kontrak bek mereka, Calum Chambers dalam waktu dekat.
Dilansir Sky Sports, kubu Arsenal kini sedang menggelar pembicaraan intensif dengan Chambers terkait kontrak baru. Pengumuman soal ini diperkirakan akan dilakukan pada pekan depan.
Chambers sejatinya sudah menandatangani perpanjanga kontrak pada tahun lalu. Namun manajer anyar The Gunners, Unai Emery diklaim sangat yakin dengan potensi Chambers dan pihak klub pun ingin memberikan kontrak jangka panjang terhadap pemain 23 tahun itu.
1 dari 3 halaman
Sempat Tersisih
Sempat tampil konsisten hingga dipanggil ke tim nasional Inggris, Chambers juga sempat hanya menjadi pilihan kedua Wenger di lini belakang.
Chambers juga sempat menjalani masa peminjaman di Middlesbrough pada musim 2016/17 lalu.
2 dari 3 halaman
Persiapan Arsenal
Arsenal sebelumnya sudah memperpanjang kontrak bek Rob Holding dan kabarnya tak lama lagi akan menuntaskan perekrutan Sokratis Papastathopoulos.
3 dari 3 halaman
Video Menarik
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Juni 2018 20:50
-
Piala Dunia 29 Juni 2018 14:45
Usir Arsenal, Juventus Siapkan Kontrak Baru Bagi Juan Cuadrado
-
Piala Dunia 29 Juni 2018 00:22
-
Liga Inggris 28 Juni 2018 19:24
-
Liga Inggris 27 Juni 2018 14:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...