
- resmi memberikan kontrak profesional pada penjaga gawang muda asal Portugal, Joao Virginia. Pemain 17 tahun ini merupakan kiper yang masuk dalam skuat Portugal untuk menjalani Olimpiade di Brasil tahun ini.
(mir/shd)
Dikutip dari The Mirror, Virginia pernah mengantarkan Arsenal U-17 menjuarai ABN AMRO Future Cup musim lalu. Selain itu, ia juga masuk dalam skuat U-19 Arsenal untuk menjalani UEFA Youth League. Penampilannya yang bagus cukup untuk pelatih akademi Arsenal, Andries Jonker, memberikan kontrak padanya.
Di tim muda Arsenal, Virginia akan bersaing dengan Deyan Illiev, Matt Macey dan Hugo Keto sebelum masuk dalam skuat senior The Gunners.
Sementara itu, di dalam skuat Arsene Wenger saat ini terdapat tiga penjaga gawang yang berebut menjadi pilihan pertama yaitu Petr Cech, David Ospina dan Emiliano Martinez. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Oktober 2016 21:56
Iwobi Diklaim Sebagai Campuran Antara Okocha dan Edgar Davids
-
Liga Inggris 11 Oktober 2016 20:33
-
Bolatainment 11 Oktober 2016 17:52
-
Liga Inggris 11 Oktober 2016 17:04
-
Liga Inggris 11 Oktober 2016 14:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 00:25
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 22:06
-
Liga Italia 24 Maret 2025 21:58
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:48
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:45
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:26
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...