
Bola.net - Arsenal dikabarkan berminat untuk mendatangkan Paulo Dybala musim depan. Bahkan, The Gunners disebut sudah terlibat dalam negosiasi yang cukup serius dengan Palermo, klub striker muda tersebut.
Dybala musim ini tampil apik bagi Palermo. Pemain 21 tahun itu menjadi andalan timnya dalam mengarungi Serie A musim ini. Sejauh ini, dari 13 laga ia mampu menyumbangkan lima gol.
Performa pemain asal Argentina itu lantas menarik perhatian dari Arsenal. Fichajes lantas mengklaim bahwa The Gunners sudah melakukan negosiasi dengan Palermo. Klub London Utara itu juga diklaim sedikit lagi bakal menyegel kesepakatan transfer senilai 31 juta Pounds.
Akan tetapi, kabar berbeda disampaikan oleh media asal Inggris, Daily Star. Mereka mengklaim, tak akan ada kesepakatan yang terjadi di antara kedua klub tersebut hingga akhir musim nanti. [initial]
(foti/dim)
Dybala musim ini tampil apik bagi Palermo. Pemain 21 tahun itu menjadi andalan timnya dalam mengarungi Serie A musim ini. Sejauh ini, dari 13 laga ia mampu menyumbangkan lima gol.
Performa pemain asal Argentina itu lantas menarik perhatian dari Arsenal. Fichajes lantas mengklaim bahwa The Gunners sudah melakukan negosiasi dengan Palermo. Klub London Utara itu juga diklaim sedikit lagi bakal menyegel kesepakatan transfer senilai 31 juta Pounds.
Akan tetapi, kabar berbeda disampaikan oleh media asal Inggris, Daily Star. Mereka mengklaim, tak akan ada kesepakatan yang terjadi di antara kedua klub tersebut hingga akhir musim nanti. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Wenger Bantah Ingin Datangkan Petr Cech
- Dipaksa Keluar Dari Milan, Mexes Berontak
- Wenger Kembali Bantah Rumor Kepergian Podolski
- Naksir Vlaar, Arsenal Siap Telikung United
- Ingin Gabung MU, Sinkgraven Diperingatkan Rekan Setim
- United Ingin Tukar Falcao dengan Cavani
- United Coba Goyahkan Ancelotti dengan Gaji Fantastis
- Ronaldinho Bakal Merumput di Angola?
- Tak Betah di Madrid, Coentrao Dituntun ke United
- Barca Bisa Datangkan Pengganti Vermaelen
- Barca Nirgelar, Messi Cabut ke Chelsea
- Cari Bek Tengah Baru, Juve Lirik Rolando
- Juve Minati Servis Podolski
- Kovacic Masuk Radar Tranfer Madrid
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 November 2014 23:48
-
Liga Inggris 27 November 2014 23:37
Tumbangkan Dortmund, Arsenal Diminta Bangkit di Premier League
-
Liga Inggris 27 November 2014 22:42
-
Liga Inggris 27 November 2014 22:05
-
Liga Inggris 27 November 2014 21:55
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 10:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 10:00
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...