
Bola.net - - Mantan bek , Nigel Winterburn, mengatakan bahwa klub wajib memenangkan trofi musim ini untuk bisa dianggap sukses.
Bek sayap yang kini sudah pensiun tersebut berkeras bahwa mengamankan posisi empat besar di klasemen akhir Premier League takkan cukup musim ini.
"Ketika saya bermain di sana dulu, tujuan utama kami adalah selalu memenangkan sebanyak mungkin trofi musim itu," tutur Winterburn di Evening Standard.
Pemain Arsenal rayakan gol Nacho Monreal.
"Empat besar memang sebuah pencapaian, namun itu bukan sukses yang serupa seperti memenangkan trofi. Empat besar membawa anda ke Liga Champions dan itulah yang diinginkan Arsenal."
"Sebagai pemain di klub besar, anda dinilai berdasarkan apa yang anda menangkan."
Arsenal, yang kini duduk di peringkat lima klasemen sementara liga usai mencatat start sulit yang diwarnai dengan dua kekalahan di tiga laga awal, akan menghadapi Watford di Vicarage Road akhir pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Oktober 2017 19:03
-
Liga Inggris 12 Oktober 2017 15:45
-
Liga Inggris 12 Oktober 2017 15:40
-
Liga Inggris 12 Oktober 2017 15:05
-
Liga Inggris 12 Oktober 2017 14:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...