Arsenal Coba Bajak Mathieu dari Barcelona

Arsenal Coba Bajak Mathieu dari Barcelona
Jeremy Mathieu (c) AFP
- sudah menanyakan status bek , Jeremy Mathieu, pada di musim panas ini, menurut laporan yang diturunkan oleh SFR Sport.


The Gunners tengah mencari seorang bek tenga hanyar menjelang musim Premier League 16/17, usai Gabriel dan Per Mertesacker mengalami cedera, dan Laurent Koscielny masih belum fit usai menjalani liburan ekstra pasca Euro 2016.


Jeremy MathieuJeremy Mathieu


Arsenal disebut sudah mengikat kata sepakat dengan bek Valencia, Shkodran Mustafi, namun kabarnya mereka juga masih menunjukkan ketertarikan pada Mathieu, yang kabarnya sempat menolak tawaran dari Besiktas di musim panas ini.


Barcelona sendiri sudah mendatangkan dua bek anyar di musim panas ini, yakni Lucas Digne dari PSG dan Samuel Umtiti dari Lyon. [initial]



 (sfr/rer)