
Bola.net - - dikabarkan menyiapkan dana 44 juta pounds untuk coba merekrut striker Atletico Madrid, Yannick Carrasco, di akhir musim nanti.
Pemain 24 tahun hanya membuat tujuh penampilan sebagai starter di La Liga musim ini, menyusul kabar yang mengatakan ia bertengkar dengan manajer Diego Simeone, yang diyakini tak bahagia dengan performa pemain Belgia.
Namun demikian hal tersebut sepertinya tak mempengaruhi minat Arsene Wenger, yang disebut sudah lama mengagumi permainannya.
Mundo Deportivo mengklaim The Gunners siap mengeluarkan dana 50 juta euro (44 juta pounds) untuk membujuk Carrasco meninggalkan stadion Metropolitano di musim panas mendatang.
Yannick Ferreira Carrasco
Namun demikian, Atletico sepertinya bakal menuntut harga lebih tinggi, mengingat Carrasco terikat kontrak di klub hingga 2020 dan punya klausul 100 juta euro dalam kontraknya.
Arsenal juga takkan sendirian dalam berburu tanda tangannya, mengingat Juventus juga diklaim tengah mengawasi situasinya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 30 Januari 2018 18:36
-
Liga Italia 30 Januari 2018 10:26
-
Liga Italia 30 Januari 2018 10:18
-
Liga Champions 30 Januari 2018 09:25
-
Liga Italia 30 Januari 2018 08:45
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...