
Lookman masih berusia 18 tahun. Di atas lapangan, pemain yang satu ini menempati pos penyerang. Ia baru saja melakoni debutnya bersama dengan Charlton pada 7 November lalu.
Setelah itu Lookman juga dimainkan di tiga pertandingan Charlton selanjutnya. Ternyata performa anak muda ini dianggap sangat menjanjikan dan bakatnya sudah terendus oleh Arsenal sebelumnya.
Nenurut laporan dari Daily Mail, The Gunners bahkan sudah mengirimkan pemandu bakatnya untuk mengawasi permainan Lookman secara langsung di empat laga tersebut. Hasil pemantauan tersebut ternyata positif dan The Gunners pun disebut bersiap untuk memboyongnya ke Emirates pada Januari mendatang.
Lookman direkrut The Addicks dari Waterloo FC tahun lalu. Jika Arsenal jadi membelinya, maka Lookman akan gabung dengan eks Charlton lainnya di klub tersebut, Carl Jenkinson. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Braida: Barca Tak Butuh Federico Bernardeschi
- Liverpool Sodorkan 20 Juta untuk Giuseppe Rossi?
- Ditanya Soal Lewandowski, Begini Respon Rafa Benitez
- Barcelona Inginkan Jonathan Soriano
- Pato Ditawarkan Gabung Barcelona
- Lewandowski Jadi Buruan Utama Madrid
- Agen Sebut Arsenal Sulit Datangkan Brozovic
- Agen Klaim Morata Pulang ke Madrid, Pogba Milik Barca
- Diego Costa Akan Dipinjam Galatasaray?
- Eks Jerman Larang Guardiola ke Premier League
- Griezmann Jawab Ketertarikan Chelsea
- PSG Tolak Kehadiran Mourinho
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Desember 2015 23:15
-
Bolatainment 7 Desember 2015 18:50
-
Liga Inggris 7 Desember 2015 15:26
-
Liga Inggris 7 Desember 2015 14:36
-
Liga Inggris 7 Desember 2015 13:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 17:12
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 17:05
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:39
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:26
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:23
-
Otomotif 25 Maret 2025 16:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...