
Ancelotti meyakini Mourinho akan bisa bekerja lebih bagus dari Louis van Gaal. Don Carletto percaya Mou akan meningkatkan kualitas permainan MU dibanding ketika masih ditangani Louis van Gaal.
"Mourinho akan menjadi rekrutan fantastis bagi Manchester United. Dia akan bisa meningkatkan kualitas tim dan menjadikan Man United lebih baik dibanding dua musim terakhir," terang Ancelotti kepada BBC.
Meski demikian, Ancelotti juga mengingatkan bahwa tugas Van Gaal di Man United juga tidak mudah. LVG mendapatkan tugas untuk menata kembali kekuatan United setelah berakhirnya era Sir Alex Ferguson.
"Tugas Van Gaal tidak mudah, dia harus membangun kembali tim MU. Sir Alex Ferguson dan banyak pemain sudah pergi jadi mereka harus membangun kembali identitas dan karakter tim. Proses itu butuh waktu. Dalam sepakbola, anda selalu butuh waktu untuk membangun sesuatu." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Mei 2016 23:37
-
Liga Inggris 24 Mei 2016 22:11
-
Liga Inggris 24 Mei 2016 21:26
-
Liga Inggris 24 Mei 2016 21:00
-
Liga Inggris 24 Mei 2016 20:58
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 26 Maret 2025 08:15
-
Liga Italia 26 Maret 2025 08:00
-
Liga Spanyol 26 Maret 2025 07:58
-
Liga Italia 26 Maret 2025 07:43
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:55
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...