
Bola.net - - Liverpool akan tandang ke Etihad Stadium untuk menghadapi Manchester City pada pekan ke-4 Premier League 2017/8, Sabtu (09/9). Liverpool wajib mewaspadai potensi ancaman yang bisa diberikan oleh bomber City Sergio Aguero.
Striker 29 tahun Argentina itu punya rekor gol yang bagus melawan Liverpool di pentas Premier League. Dia selalu bisa mencetak gol ke gawang mereka jika laga dimainkan di Etihad.
Aguero sudah melakukannya dalam lima penampilan.
5 - @aguerosergiokun has scored in all five of his Premier League appearances vs Liverpool at the Etihad, netting once in each game. Certain
— OptaJoe (@OptaJoe) September 7, 2017
Dalam lima pertandingan Premier League melawan Liverpool di Etihad, Aguero selalu mencetak gol. Dia mencetak masing-masing satu gol di tiap pertandingan tersebut.
Sergio Aguero vs Liverpool di Etihad (Premier League)
2011/12 City 3-0 Liverpool (1 gol)
2012/13 City 2-2 Liverpool (1 gol)
2013/14 City 2-1 Liverpool (absen cedera)
2014/15 City 3-1 Liverpool (1 gol)
2015/16 City 1-4 Liverpool (1 gol)
2016/17 City 1-1 Liverpool (1 gol).
Melawan Liverpool akhir pekan ini, Aguero diperkirakan akan dipasang sebagai starter bersama Gabriel Jesus di barisan depan.
City pasti berharap Aguero mampu meneruskan streak mencetak golnya kontra Liverpool di Etihad. Itu bisa menjadi salah satu kunci kemenangan pasukan Josep Guardiola.
Klik juga:
- Prediksi Manchester City vs Liverpool 9 September 2017
- Mendy Tak Sabar Lagi Ladeni Liverpool di Etihad
- Gale: Duel City vs Liverpool Bisa Jadi Kunci Perjalanan Musim Ini
- Madrid Era Zidane, Sempurna Usai Jeda Internasional
- Isco Sudah 10 Gol Untuk Madrid di Tahun 2017
- Memori Buruk Mourinho dan Mata Dari Basel
- Chelsea 15, Qarabag 1
- Potret Diego Simeone di Derby della Capitale
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 September 2017 15:05
Dalam Hal Transfer Pemain, Arsenal Diminta Tiru Duo Manchester
-
Liga Inggris 7 September 2017 11:20
-
Liga Inggris 7 September 2017 11:10
-
Liga Champions 7 September 2017 10:18
-
Liga Italia 6 September 2017 22:47
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 19:51
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 19:46
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 19:41
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 19:19
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 19:08
-
Otomotif 20 Maret 2025 18:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...