
Liverpool mengalami penurunan performa di dalam tiga pertandingan terakhirnya. Mereka kalah dua kali dan imbang sekali. Salah satu kekalahan yang mereka alami didapat dari dengan skor telak 3-0.
Jelang dibukanya bursa transfer Januari mendatang, Aldridge meminta pada Klopp untuk membenahi timnya dengan menghadirkan pemain-pemain baru. Namun ia berharap manajer asal Jerman itu mendatangkan para pemain yang memiliki tipe pantang menyerah dalam memperebutkan bola.
"Tak diragukan lagi bahwa Liverpool butuh diperkuat lagi bulan Januari mendatang. Kita membutuhkan lebih banyak pemain bertipe petarung karena kita sering dikalahkan (dalam perebutan bola). Hal itu terjadi di laga kontra West Brom dan terjadi lagi saat lawan Watford," keluh Aldridge pada Liverpool Echo.
"Seperti yang dikatakan oleh sebuah pepatah lama, Anda harus memenangkan pertarungan-pertarungan individu dan kemudian kualitas tim akan terlihat. Kita gagal memenangkan pertarungan itu di Vicarage Road. Soal posisi mana yang harus diperkuat, semua posisi dari bek tengah, gelandang tengah, striker," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Ranieri Sebut Ada Dua Mahrez di Kubu Liverpool
- Tolak Kontrak Baru, Matip Mendekat ke Liverpool?
- Skrtel Dipastikan Absen Enam Pekan
- Gaya Main Klopp Cocok Bagi Can
- Marc-Andre Ter Stegen Tak Betah di Barcelona
- Campbel: Stones Mirip Hansen dan Ferdinand
- Tiga Tahun, Coutinho Ingin Segera Rasakan Gelar di Liverpool
- Liverpool Diharapkan Pertajam Lini Serangnya
- Can Optimis Liverpool Bisa Tembus UCL Musim Depan
- Soal Grujic, Liverpool Pilih Tutup Mulut
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Desember 2015 22:58
Tiga Tahun, Coutinho Ingin Segera Rasakan Gelar di Liverpool
-
Liga Inggris 22 Desember 2015 22:38
-
Liga Inggris 22 Desember 2015 21:31
-
Liga Inggris 22 Desember 2015 00:33
-
Liga Inggris 21 Desember 2015 19:15
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...