
Bola.net - - Performa apik Mohamed Salah di awal musim ini mungkin akan memaksa merogoh kocek mereka lebih dalam.
Pemain Mesir menjadi bintang sejak hadir dari Roma di musim panas, mencetak 20 gol di semua kompetisi dan memimpin daftar pencetak gol terbanyak sementara di Premier League dengan 14 gol.
Namun karena adanya klausul bonus dalam transfer Salah, Liverpool bisa dipaksa membayar 1,3 juta pounds ekstra pada tim Serie A karena produktivitasnya dalam mencetak gol, menurut laporan yang diturunkan Sportsmole.
Roma, yang kini terdaftar sebagai perusahaan publik, merilis detail transfer Salah ke Anfield pada Juni silam.
Mohamed Salah
"AS Roma mengumumkan bahwa sudah ada kesepakatan dengan Liverpool terkait kontrak penjualan Mohamed Salah Ghaly, dengan nilai 42 juta euro, plus bonus maksimal 8 juta euro terkait prestasi yang diraih oleh klub Inggris dan sang pemain dalam batasan tertentu," demikian menurut pernyataan resmi klub ibu kota.
Diyakini bahwa ada bonus khusus terkait jumlah gol dimasukkan dalam bonus senilai 8 juta euro yang disebutkan dalam pernyataan Roma tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Desember 2017 15:05
-
Liga Inggris 20 Desember 2017 12:26
-
Liga Italia 19 Desember 2017 22:26
-
Liga Italia 19 Desember 2017 21:33
-
Liga Italia 19 Desember 2017 21:20
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...