
Bola.net - - Bos , Antonio Conte, mencoba untuk mendatangkan winger Inter Milan, Jonathan Biabiany, bulan lalu, menurut sang agen.
Chelsea sebelumnya dikaitkan dengan pemain berusia 28 tahun, menjelang ditutupnya bursa transfer musim dingin.
Dan agen Biabiany, Davide Bega, mengkonfirmasi ketertarikan dari tim London Barat.
Antonio Conte
Ketika ditanya apakah Chelsea melakukan pendekatan, ia mengatakan di Calciomercato: "Ya, saya bisa mengkonfirmasi itu."
"Conte menginginkannya dan secara pribadi berbicara dengan Jonathan untuk membujuknya ke Chelsea."
"Namun demikian, penawaran Chelsea datang cukup terlambat. Mereka menghubungi kami Minggu malam dan bursa transfer ditutup dua hari berselang. Tidak ada waktu untuk menyelesaikan transfer."
Biabiany terikat kontrak di Inter hingga Juni 2019.
Sejauh ini baru tiga kali tampil di Liga Europa musim ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 Februari 2017 22:15
-
Liga Inggris 23 Februari 2017 20:53
-
Liga Inggris 23 Februari 2017 15:55
-
Liga Inggris 23 Februari 2017 15:45
-
Liga Inggris 23 Februari 2017 15:25
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...