
Bola.net - Asa Arsenal untuk mendapatkan jasa Kieran Trippier bertepuk sebelah tangan. Bek Atletico Madrid itu dilaporkan lebih tertarik bergabung dengan Manchester United di musim panas ini.
Arsenal diketahui tengah berburu bek kanan baru. Mereka tengah mempersiapkan pengganti Hector Bellerin yang dilaporkan bakal cabut di musim panas ini.
Mikel Arteta sudah menjatuhkan pilihannya. Ia ingin mendatangkan Kieran Trippier dari Atletico Madrid.
Advertisement
Menukil Eurosport, Arsenal bakal gigit jari dalam perburuan transfer Trippier. Sang bek dilaporkan lebih tertarik bergabung dengan MU.
Simak situasi transfer Trippier selengkapn ya di bawah ini.
Klub Idaman
Menurut laporan tersebut, Trippier sudah lama ingin pindah ke Manchester United.
Sang bek sudah mendukung Setan Merah sejak ia masih kecil. Sehingga ia ingin sekali membela Setan Merah.
Itulah mengapa ia memprioritaskan untuk pindah ke Manchester United di musim panas ini.
Ada Kesempatan
Namun Arsenal tidak perlu berkecil hati. Karena ada kans bagi mereka untuk mengamankan jasa Trippier.
Manchester United diberitakan tidak memprioritaskan transfer Trippier. Karena mereka sudah memiliki Diogo Dalot untuk menjadi pesaing Wan-Bissaka.
Dengan kondisi ini Arsenal bisa mencoba untuk meyakinkan sang pemain untuk merapat lagi ke London Utara.
Mahar Transfer
Arsenal diprediksi bakal kesulitan mengamankan jasa Trippier.
Sang bek kabarnya dibanderol di angka 40 juta EUro di musim panas ini.
(Eurosport)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Agustus 2021 22:15
Fabrizio Romano: Saul Niguez Bukan Prioritas Utama Manchester United
-
Liga Inggris 24 Agustus 2021 21:43
Gara-gara Ini, Gary Neville Ogah Pasang Ekspektasi Berlebih ke Raphael Varane
-
Liga Inggris 24 Agustus 2021 21:29
Klaim Eks Liverpool Ini Dijamin Bikin Panas Kuping Solskjaer
-
Liga Inggris 24 Agustus 2021 21:19
Berubah Pikiran, Jesse Lingard Siap Cabut dari Manchester United?
-
Liga Inggris 24 Agustus 2021 21:04
Declan Rice Upayakan Pindah ke Manchester United di Tahun 2022
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...