
Bola.net - Pemain-pemain asing asal Brasil cukup punya nama di pentas Premier League Inggris. Beberapa bahkan tampil impresif di segi ofensif.
Pemain-pemain Brasil dikenal memiliki kemampuan istimewa. Mereka biasanya tak cuma piawati merancang peluang, tapi tajam di depan gawang.
Berdasarkan statistik dari situs resmi Premier League, berikut adalah 5 pemain Brasil dengan torehan gol terbanyak dalam sejarah kompetisi ini.
Advertisement
Juninho Paulista - 29 Gol
Juninho Paulista signs for Middlesbrough, 1995. pic.twitter.com/lxhKCa6wJn
— 90s Football (@90sfootball) November 8, 2015
Pertandingan: 125
Gol: 29
Karier Premier League: Middlesbrough (1995/1996, 1996/1997, 1999/2000, 2002/2003, 2003/2004, 2004/2005).
Willian - 33 Gol
ON THIS TRANSFER DAY: In 2013, Chelsea completed the signing of Willian for a fee of £30m from Anzhi Makhachkala. pic.twitter.com/FsW1epCMTp
— Squawka Football (@Squawka) August 28, 2014
Pertandingan: 226
Gol: 33
Karier Premier League: Chelsea (2013-sekarang).
Gabriel Jesus - 37 Gol
#OnThisDay in 2017, Gabriel Jesus made his debut in City blue. 💙
— City Chief | Plus (@CityChiefPlus) January 21, 2019
What a talent he has been. 👀 pic.twitter.com/AVTGYRWSM9
Pertandingan: 92
Gol: 37
Karier Premier League: Manchester City (2017-sekarang).
Philippe Coutinho - 41 Gol
Philippe Coutinho for Liverpool in the Premier League:
— Squawka Football (@Squawka) January 6, 2018
152 games
343 take-ons completed
337 chances completed
76 direct goal contributions
41 goals
35 assists
Little magician. 🧙♂️ pic.twitter.com/L00Ifzv92d
Pertandingan: 152
Gol: 41
Karier Premier League: Liverpool (2013-2018).
Roberto Firmino - 56 Gol
50 - Roberto Firmino has become the first Brazilian to score 50 Premier League goals; he is the 9th player to reach the milestone for Liverpool - no other club has had more (level with Man Utd). Bullseye. pic.twitter.com/IsXUVeAwjf
— OptaJoe (@OptaJoe) August 31, 2019
Pertandingan: 166
Gol: 56
Karier Premier League: Liverpool (2015-sekarang).
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Juventus vs AC Milan dan Catatan Tak Terkalahkan Si Nyonya Tua
- Mascherano dan Para Pemilik Caps Terbanyak Argentina
- Sederet Pemain yang Gagal Direkrut Liverpool, Mulai Nabil Fekir Sampai Ousmane Dembele
- Menerka Bagaimana Chelsea Bisa Kalahkan Liverpool untuk Transfer Timo Werner
- La Liga Kembali, Ini yang Perlu Kamu Ketahui Soal Duel Barcelona-Real Madrid di Puncak Klasemen
Advertisement
Berita Terkait
-
Bundesliga 8 Juni 2020 22:17
-
Bundesliga 8 Juni 2020 22:00
-
Liga Inggris 8 Juni 2020 15:40
Manchester City Coba Jegal Chelsea untuk Transfer Ben Chilwell
-
Bundesliga 8 Juni 2020 15:20
Administrasi Hampir Kelar, Timo Werner Segera Merapat ke Chelsea
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...