
Bola.net - Manchester United mulai menebar ancaman pada pemain mereka yang dianggap tak tampil maksimal. Menurut laporan yang diturunkan oleh The Daily Mail, tak kurang dari 10 pemain bakal dicoret dari skuat setan merah di akhir musim ini.
David Moyes, yang dipercaya menangani klub di musim panas lalu, disebut akan mendapat dana transfer 100 juta poundsterling bursa mendatang. Namun selain mendatangkan pemain, manajer asal Skotlandia itu juga bakal membuang bebarapa sosok yang dianggap tak memberi kinerja terbaik.
Rio Ferdinand, Patrice Evra, Anderson, dan Ryan Giggs bakal masuk dalam daftar pencoretan Moyes. Sementara masa depan Nani, Alexander Buttner, dan Ashley Young juga masih berada di ambang ketidakpastian.
Selain itu juga masih ada Tom Cleverley dan Shinji Kagawa, yang kemungkinan besar juga akan angkat kaki dari Old Trafford begitu musim kompetisi 2013/14 berakhir.
United baru saja tersingkir dari kompetisi Liga Champions usai kalah 1-3 di leg kedua perempat final melawan Bayern Munich. Selain itu mereka juga masih tertahan di posisi tujuh klasemen Premier League, terpaut tujuh poin dari posisi empat. [initial]
(tdm/rer)
David Moyes, yang dipercaya menangani klub di musim panas lalu, disebut akan mendapat dana transfer 100 juta poundsterling bursa mendatang. Namun selain mendatangkan pemain, manajer asal Skotlandia itu juga bakal membuang bebarapa sosok yang dianggap tak memberi kinerja terbaik.
Rio Ferdinand, Patrice Evra, Anderson, dan Ryan Giggs bakal masuk dalam daftar pencoretan Moyes. Sementara masa depan Nani, Alexander Buttner, dan Ashley Young juga masih berada di ambang ketidakpastian.
Selain itu juga masih ada Tom Cleverley dan Shinji Kagawa, yang kemungkinan besar juga akan angkat kaki dari Old Trafford begitu musim kompetisi 2013/14 berakhir.
United baru saja tersingkir dari kompetisi Liga Champions usai kalah 1-3 di leg kedua perempat final melawan Bayern Munich. Selain itu mereka juga masih tertahan di posisi tujuh klasemen Premier League, terpaut tujuh poin dari posisi empat. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 10 April 2014 22:26
United Kalah, Suporter Ini Minta Welbeck Diganti Dengan Pemain Junior MU
-
Liga Inggris 10 April 2014 22:25
-
Bolatainment 10 April 2014 22:01
-
Liga Champions 10 April 2014 20:45
-
Liga Inggris 10 April 2014 19:01
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:07
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 10:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 10:00
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...