
Bola.net - - Komisaris Utama Viva Group, Ardiansyah Bakrie memilih bungkam ketika ditanya pewarta mengenai besaran kontrak hak siar kompetisi Liga 1 dan Liga 2. Menurutnya, hal itu menjadi rahasia perusahaan.
Sebagaimana diketahui, Viva Group dipastikan menjadi pemegang hak siar kompetisi sepakbola Indonesia musim 2017. Mereka bakal menyiarkan pertandingan tersebut di TV one.
"Yah masa ngitung kantong orang, saya saja enggak ngitung kantong orang lain," ujar Ardiansyah Bakrie di Gedung Makostrad, Gambir, Jakarta Pusat, Kamis (29/3/2017).
Untuk menjadi pemegang hak siar, TV one dikabarkan menawarkan nilai kontrak yang mencapai ratusan miliar. Namun, pria yang akrab disapa Ardy ini enggan membocorkan jumlahnya.
"Definisi besar kan tergantung. Kalau misalnya besar tapi masuk yang lebih besar lagi kadang yang besar bisa terlihat kecil. Tapi terus terang yang itu enggak usah ditanya yah," tuturnya.
Viva Group bukan pertama kalinya menyiarkan kompetisi sepakbola Indonesia. Beberapa musim lalu mereka sempat menanyangkan Indonesia Super League (ISL), terakhir pada musim 2014.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 17 September 2013 15:15
-
Bola Indonesia 25 Oktober 2012 21:15
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...