
Gol kemenangan skuad Garuda Muda masing-masing dicetak oleh Dimas Drajat pada menit ke-43, Alexsander Dwaramury menit ke-56, Saddil Ramdani menit ke-59, dan Muhammad Alwi Slamat menit ke-78 melalui titik putih.
"Yang wajib disoroti yakni lini depan yang sekali lagi masih kurang dalam hal finisihing. Selain itu anak-anak masih gampang kehilangan bola," ujar Edu usai pertandingan.
Selain lini depan, mantan pelatih PS TNI ini juga menyoroti lini tengah dan belakang. Menurutnya, kedua lini tersebut belum teruji sehingga dibutuhkan laga uji coba lagi untuk memantapkan permainan Bagas Adi Nugroho dan kolega.
"Nanti Jumat kami akan melawan PSIM Yogyakarta di Stadion Sultan Agung, Bantul. Kami akan lihat kualitas anak-anak sejauh mana jika berhadapan dengan tim yang memiliki level di atas kami," ungkapnya.
Pertandingan persahabatan melawan Persikama sendiri merupakan rangkaian persiapan timnas U-19 sebelum tampil pada Piala AFF 2016 yang akan dimulai pada 11 hingga 24 November mendatang. [initial] (fit/asa)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 23 Agustus 2016 20:25
-
Tim Nasional 19 Agustus 2016 20:24
-
Tim Nasional 19 Agustus 2016 11:36
-
Tim Nasional 6 Agustus 2016 20:45
-
Tim Nasional 6 Agustus 2016 20:04
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 07:54
-
Piala Dunia 24 Maret 2025 07:24
-
Liga Italia 24 Maret 2025 07:22
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 06:26
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:25
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...