
Dalam pertandingan uji coba lawan Dyvy Jaya Sakti, Rabu (12/10) kemarin, nampak bagaimana Ardi Dwi Suwardi dan kolega masih lemah dalam penyelesaian akhir. Meski, pertandingan uji coba tersebut berakhir untuk kemenangan Timnas dengan 10 gol tanpa balas.
Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Dadang Iskandar mengakui jika lini depan timnya masih butuh dipoles biar lebih ganas di gawang lawan. "Ke depan kita pertajam lagi," ucap pria yang menjabat sebagai pelatih klub IPC Pelindo II ini.
Dadang membeberkan fokus utama Timnas saat menjalani pemusatan latihan di Surabaya ini. "Target kita adalah melihat progres bagaimana membangun serangan dari setengah lapangan. Itu yang menjadi drilling kita selama ini," bebernya.
"Saya pikir pasti ada yang belum optimal dalam membangun serangan dari setengah lapangan. Itu yang akan kita drilling supaya lebih maksimal lagi," pungkas Dadang (faw/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 12 Oktober 2016 20:30
-
Bola Indonesia 11 Oktober 2016 13:58
-
Olahraga Lain-Lain 22 Agustus 2016 23:54
-
Bola Indonesia 5 Agustus 2016 14:31
-
Olahraga Lain-Lain 4 Agustus 2016 22:15
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...