
Bola.net - Kedatangan klub raksasa Italia Juventus ke Indonesia mendapatkan respons yang luar biasa. Hal itu terlihat dari besarnya jumlah tiket yang sudah terjual.
Juventus sendiri akan beruji coba melawan ISL (Indonesia Super League) All Stars di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Rabu (06/8).
"Pembelian tiket terus naik alias nyaris sold out. Hal tersebut terjadi di semua tempat penjualan tiket pertandingan," ungkap CEO Nine Sport (promotor pertandingan) Arif Putra Wicaksono.
Menurutnya, selain tiket untuk kalangan umum, disediakan juga tiket khusus untuk para anggota Juventus Club Indonesia yang dijual dengan harga yang lebih murah.
Berikut daftar harga tiket selengkapnya.
Harga tiket untuk umum
Juventus sendiri akan beruji coba melawan ISL (Indonesia Super League) All Stars di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Rabu (06/8).
"Pembelian tiket terus naik alias nyaris sold out. Hal tersebut terjadi di semua tempat penjualan tiket pertandingan," ungkap CEO Nine Sport (promotor pertandingan) Arif Putra Wicaksono.
Menurutnya, selain tiket untuk kalangan umum, disediakan juga tiket khusus untuk para anggota Juventus Club Indonesia yang dijual dengan harga yang lebih murah.
Berikut daftar harga tiket selengkapnya.
Harga tiket untuk umum
West VVIP: Rp 2.500.000
West VIP: Rp 1.600.000
East VIP: Rp 1.000.000
Kategori 1: Rp 650.000
Kategori 2: Rp 350.000
Kategori 3: Rp 150.000.
Harga tiket untuk member Juventus Club Indonesia
Kategori 1: Rp 500.000 (khusus Gate 7 & 8)
Kategori 2: Rp 300.000 (khusus gate 9 & 10)
Kateogri 3: Rp 125.000 (khusus sektor 14-20). (esa/gia)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 31 Juli 2014 23:56
-
Open Play 31 Juli 2014 05:31
-
Liga Italia 31 Juli 2014 03:35
-
Liga Inggris 31 Juli 2014 01:48
-
Liga Italia 31 Juli 2014 00:58
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Maret 2025 10:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:54
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:46
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 09:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:32
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...