
Dalam pertemuan yang juga dihadiri Ketua PSSI La Nyalla Mattalitti dan Wakil Ketua PSSI Erwin Dwi Budiawan tersebut menghasilkan tiga keputusan. Keputusan tersebut diambil setelah Mahkamah Agung (MA) menolak kasasi Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora).
"Pertama, PSSI harus mengkomunikasikan kepada anggota-anggoanya terkait status PSSI saat ini pasca putusan MA," ujar anggota Komite Ad-Hoc, Tommy Welly kepada wartawan.
Pria yang akrab disapa Towel itu mengungkapkan, saran kedua komite kepada PSSI adalah agar federasi sepakbola Indonesia tersebut melakukan kunjungan ke stakeholder olahraga di tanah air. Termasuk diantaranya berkunjung ke Kemenpora dan Kepolisian Republik Indonesia (Polri).
Saran terakhir, komite mengimbau agar PSSI segera menggulirkan kembali kompetisi. “Tiga poin tersebut adalah saran dari komite untuk PSSI setelah pertemuan dengan Ketum dan Waketum PSSI,” pungkas sosok yang juga menjabat juru bicara PSSI tersebut. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 14 Maret 2016 23:53
-
Bola Indonesia 14 Maret 2016 23:46
-
Bola Indonesia 14 Maret 2016 20:55
-
Bola Indonesia 14 Maret 2016 14:19
-
Bola Indonesia 14 Maret 2016 13:23
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...