
Sejak kalah dari Surabaya United dengan skor 0-1, Djanur sudah mengeluhkan kepemimpinan wasit Kusni yang dianggap kurang netral. "Saya ada saran. Dari kepemimpinan wasit agak menurun," ungkap pelatih yang akrab disapa Djanur ini.
"Terasa banget bagi Persib, ada penurunan kualitas wasit," imbuh eks pelatih Pelita Jaya ini. Tiga hari berselang, giliran pelatih Persela Lamongan, Didik Ludiyanto yang mengeluhkan wasit asal Samarinda tersebut.
Keluhan soal kepemimpinan wasit bukan hanya dirasakan tim dari Grup C saja. Pada Grup A, kubu Persegres Gresik United mengaku kecewa berat dengan kepemimpinan wasit Prasetyo Hadi asal Surabaya di laga kontra Arema Cronus.
Sedangkan di Grup B, pelatih Semen Padang, Nil Maizar juga menyoal kepemimpinan wasit Najamudin Aspiran di laga kontra Persipura. Mendapat banyak kritikan, kubu Mahaka sebagai penyelenggara turnamen, bersikap kalem.
"Yang kami jaga adalah, tidak ada rekayasa game. Kalaupun ada kesalahan-kesalahan individu yang dibuat oleh wasit, saya pikir sangat manusiawi," tutur bos Mahaka Sports, Hasani Abdulgani.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 30 November 2015 22:33
-
Bola Indonesia 30 November 2015 21:37
-
Bola Indonesia 29 November 2015 20:50
-
Bola Indonesia 29 November 2015 10:15
-
Bola Indonesia 27 November 2015 22:53
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...