
Bola.net - Sebuah klarifikasi mengenai aksi sweeping pada kendaraan berplat nomor Malang dan Aremania di Tol Waru dilontarkan Hamin Prastyan. Salah seorang tokoh Bonek ini mengaku aksi sweeping ini dilakukan untuk mengamankan Surabaya.
"Sebetulnya, ini bukan sweeping," ujar Hamin Gimbal, sapaan karib Hamin Prastyan, pada Bola.net.
"Kami hanya tak ingin kota kami kembali ternodai oleh perilaku kampungan," sambung dirijen Bonek ini.
Sebelumnya, Kamis (05/06) tengah malam, sempat terjadi sweeping terhadap mobil berplat nomor N (Malang) oleh sekelompok orang. Selain itu, sekelompok orang tersebut juga melakukan sweeping terhadap Aremania.
Sementara, Hamin mengaku bahwa Bonek dan masyarakat Surabaya masih sakit hati atas tragedi yang terjadi setahun silam.
"Waktu itu, Aremania melempari rumah warga. Bahkan, mereka melakukan pengeroyokan pada warga Gresik, sampai korbannya meninggal.
"Kami akan terus melakukan sweeping ini. Paling tidak, sampai kota kami benar-benar aman," tandasnya. [initial]
(den/pra)
"Sebetulnya, ini bukan sweeping," ujar Hamin Gimbal, sapaan karib Hamin Prastyan, pada Bola.net.
"Kami hanya tak ingin kota kami kembali ternodai oleh perilaku kampungan," sambung dirijen Bonek ini.
Sebelumnya, Kamis (05/06) tengah malam, sempat terjadi sweeping terhadap mobil berplat nomor N (Malang) oleh sekelompok orang. Selain itu, sekelompok orang tersebut juga melakukan sweeping terhadap Aremania.
Sementara, Hamin mengaku bahwa Bonek dan masyarakat Surabaya masih sakit hati atas tragedi yang terjadi setahun silam.
"Waktu itu, Aremania melempari rumah warga. Bahkan, mereka melakukan pengeroyokan pada warga Gresik, sampai korbannya meninggal.
"Kami akan terus melakukan sweeping ini. Paling tidak, sampai kota kami benar-benar aman," tandasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 4 Juni 2014 20:51
-
Bola Indonesia 4 Juni 2014 20:41
-
Bola Indonesia 4 Juni 2014 20:21
-
Bola Indonesia 4 Juni 2014 20:02
Belum Temukan Striker Baru, Ivan Bosnjak Masih Aman di Persija
-
Bola Indonesia 4 Juni 2014 17:34
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...