
Tony mengungkapkan, sampai dengan saat ini manajemen Surabaya United belum membayarkan Sisa downpayment (DP) sebesar Rp 200 juta, dan gaji bulan Desember 2014 senilai Rp 30 juta. "Sampai sekarang saya belum menerima hak saya tersebut," ungkap pelatih asal Makassar ini.
Masalah ini sebenarnya sudah dipendam cukup lama. Sayang manajemen Surabaya United tak kunjung menunjukkan itikad baik untuk menyelesaikan hak Tony. "Padahal saya sudah bekerja maksimal untuk tim ini," keluh Tony.
Sohib mendiang Miroslav Janu ini menceritakan, dirinya sudah bekerja di tim ini sejak Desember 2014. Seharusnya ia sudah mendapat gaji sejak Januari 2015. Saat itu memang sempat terjadi keterlambatan pembayaran gaji.
Sayang ketika ada pelunasan dari keterlambatan itu, nama Tony justru tidak masuk. "Jangankan gaji, DP saja belum ada jawaban," tutup Tony. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 1 November 2015 19:19
Mirip Barca, Manajemen Tak Tahu Filosofi Logo Surabaya United
-
Bola Indonesia 30 Oktober 2015 23:31
-
Bola Indonesia 29 Oktober 2015 23:54
-
Bola Indonesia 28 Oktober 2015 21:27
-
Bola Indonesia 28 Oktober 2015 19:22
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...