
Rencana ini diungkapkan pelatih Surabaya United, Ibnu Grahan. Ketika ditemui Bola.net di mess Jemursari, Ibnu mengatakan bahwa dia sudah membuat program latihan pasca turnamen Piala Jenderal Sudirman.
"InsyaAllah dimulai minggu ini. Tapi untuk waktu pastinya, masih saya rundingkan dulu dengan manajemen," tutur Ibnu, Senin (4/1) siang. Jika sudah selesai berkoordinasi dengan manajemen, maka Ibnu akan memanggil pemain untuk berlatih kembali.
Sesuai dengan amanat Gede Widiade sebagai owner klub, Surabaya United memang harus berlatih meski tak lagi turun pada turnamen. Mereka berlatih sebagai persiapan jika sewaktu-waktu akan ada turnamen lagi di Indonesia.
Sejauh ini Surabaya United baru mendapat satu undangan turnamen, yakni Marahalim Cup yang rencananya dilangsungkan di Medan, Maret 2016 mendatang. (faw/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 31 Desember 2015 21:11
-
Bola Indonesia 30 Desember 2015 21:40
-
Bola Indonesia 30 Desember 2015 00:24
-
Bolatainment 28 Desember 2015 13:24
-
Bola Indonesia 26 Desember 2015 13:18
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...