
Sinyal pencoretan itu muncul setelah Gede menyerukan bakal ada evaluasi di tubuh tim asuhan Ibnu Grahan. "Saya akan evaluasi semuanya," ucap Gede. Besar kemungkinan manajemen akan merampingkan skuat Surabaya United.
Menurut informasi yang diterima Bola.net dari sumber terpercaya, ada tiga pemain yang masuk dalam daftar depak. Dua di antaranya berposisi sebagai pemain belakang. Sedangkan satu pemain lainnya adalah seorang gelandang.
Alasan pencoretannya pun macam-macam. Ada yang karena kalah bersaing dengan pemain lain. Ada pula yang penampilannya tak berkembang, bahkan cenderung menurun sepanjang memperkuat Surabaya United.
Namun Gede menolak untuk menyebut siapa-siapa saja yang masuk dalam daftar coret. "Lihat saja nanti tanggal 7 Januari," tutup Gede. [initial]
Baca juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 31 Desember 2015 21:11
-
Bola Indonesia 31 Desember 2015 17:12
Daripada Marahalim Cup, Surabaya United Pilih Piala Bhayangkara
-
Bola Indonesia 31 Desember 2015 14:50
-
Bola Indonesia 31 Desember 2015 14:46
-
Bola Indonesia 29 Desember 2015 14:33
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...