
"Yang pasti, para pemain baru nantinya sarat pengalaman di level tertinggi. Semua kriteria juga sudah saya sampaikan ke manajemen. Tinggal bagaimana negosiasinya," kata pelatih Arema, Suharno.
Setidaknya, Singo Edan tengah membutuhkan tiga bek tambahan guna melengkapi komposisi yang ada sekarang. Hal tersebut terjadi setelah melepas Thierry Gathuessi dan Munhar.
Kini, sektor bek tengah Arema hanya menyisakan Victor Igbonefo dan Purwaka Yudhi. Lalu Benny Wahyudi dan Ahmad Alfarizi di pos bek kiri, serta pemain muda Gilang Ginarsa sebagai full back kanan.
"Karena Thierry dan Munhar keluar, jadi kami harus menutup tempat mereka. Selain itu, full back kanan yang menjadi persoalan musim lalu juga perlu solusi. Mungkin, butuh tiga pemain baru di posisi bek," tuntasnya.
Sejumlah nama pemain belakang terus dibicarakan. Di posisi full back, dua nama yang muncul yakni pemain Persebaya Hasim Kipuw dan Rizky Ripora asal Barito Putera. Sedangkan bek sentral memunculkan nama Otavio Dutra dan M. Roby.
Hanya saja, hingga kini hanya Hasim Kipuw yang diketahui sudah bertemu secara personal dengan CEO Arema Cronus, Iwan Budianto. [initial]
Jangan Lewatkan!
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 26 November 2014 19:36
-
Bola Indonesia 26 November 2014 19:14
Latihan Perdana Arema Belum Lengkap, Suharno Tak Ambil Pusing
-
Bola Indonesia 26 November 2014 19:09
-
Bola Indonesia 26 November 2014 18:34
-
Bola Indonesia 26 November 2014 16:41
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...