
Bola.net - - Belum pernah menang dalam dua pertandingan pada babak penyisihan grup C Piala Presiden 2018, tak membuat menyerah. Mereka tetap mempersiapkan diri sebaik mungkin menyambut pertandingan kontra PS TNI.
Menurut Pelatih Perseru, Alexander Sanunu, tim berjuluk Cendrawasih Jingga tersebut tak ingin pulang dengan tangan hampa ke Papua. Sehingga pada laga pamungkas, timnya bertekad untuk meraih poin.
"Target tetap, kita akan ambil poin, kita akan menyerang, anak-anak mau menang, tetap fight di lapangan," ungkap Alexander.
Namun karena peluang untuk bisa lolos ke babak 8 besar sudah tertutup, Alexander akan melakukan rotasi. Hal itu demi memberikan kesempatan kepada pemain yang belum mencicipi atmosfer Piala Presiden.
"Kita mau lihat pemain yang belum tampil di Piala Presiden untuk kompetisi, target bagaimana dari dua pertandingan pemain yang belum kita kasih kesempatan, kita lihat besok," imbuhnya.
"Tapi kita lihat situasi dalam pertandingan, kita coba semua pergantian itu, enam kita manfaatkan," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 27 Januari 2018 23:48
-
Bola Indonesia 27 Januari 2018 14:30
-
Bola Indonesia 25 Januari 2018 06:06
Terpuruk di Piala Presiden, Perseru Mulai Berpikir Tambah Amunisi
-
Bola Indonesia 24 Januari 2018 02:18
-
Bola Indonesia 24 Januari 2018 01:21
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...