
Bola.net - Rencana bakal bergulirnya Piala Presiden mendapatkan dukungan dari PSSI. Menurut Sekjen PSSI Azwan Karim, dukungan ini dikeluarkan karena pihak promotor atau penyelenggara berdiri secara independen.
Meski demikian, Azwan melanjutkan, PSSI tetap meminta pihak pelaksana pertandingan untuk memastikan rekomendasi izin penyelenggaraan dari Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI).
Namun, PSSI tidak dapat memberi restu jika Piala Presiden digelar di bawah Tim Transisi yang dibentuk Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora).
"Karena hal tersebut menyalahi aturan. Tim Transisi berperan mengambil alih fungsi dan peran PSSI. Kalau kami benarkan, PSSI dalam hal ini menyalahi statuta dan kami menjerumuskan anggota," ungkap Azwan Karim.
Promotor pertandingan Piala Presiden, sebelumnya juga sudah menolak dianggap sebagai kepanjangan tangan Tim Transisi. Promotor menggagas event sendiri, termasuk juga saat mencari dana, sponsor, partner, dan televisi. [initial]
(esa/pra)
Meski demikian, Azwan melanjutkan, PSSI tetap meminta pihak pelaksana pertandingan untuk memastikan rekomendasi izin penyelenggaraan dari Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI).
Namun, PSSI tidak dapat memberi restu jika Piala Presiden digelar di bawah Tim Transisi yang dibentuk Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora).
"Karena hal tersebut menyalahi aturan. Tim Transisi berperan mengambil alih fungsi dan peran PSSI. Kalau kami benarkan, PSSI dalam hal ini menyalahi statuta dan kami menjerumuskan anggota," ungkap Azwan Karim.
Promotor pertandingan Piala Presiden, sebelumnya juga sudah menolak dianggap sebagai kepanjangan tangan Tim Transisi. Promotor menggagas event sendiri, termasuk juga saat mencari dana, sponsor, partner, dan televisi. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Saleh: Tujuan Utama Persebaya 1927 Adalah Pengakuan
- Saleh Mukadar Bantah Persebaya 1927 Ikut Piala Presiden
- Ikut Piala Presiden, Persebaya 1927 Tak Punya Tim
- Persebaya 1927 Pastikan Ikut Piala Presiden
- Ikut Piala Presiden, Pelatih Arema Cronus Tunggu Manajemen
- Ini Alasan Bali United Siap Berlaga di Piala Presiden
- Bali United Siap Main di Turnamen Tim Transisi
- Klub ISL Sudah Sepakat Tolak Piala Presiden
- Persela Pastikan Tak Ikut Piala Presiden
- Gresik United Sebut Piala Presiden Turnamen Tak Jelas
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 12 Juni 2015 20:35
Ketum BASRI: Sepakbola di Indonesia Masih Ada Dan Tak Berhenti
-
Tim Nasional 12 Juni 2015 20:31
-
Bola Indonesia 12 Juni 2015 20:18
-
Tim Nasional 12 Juni 2015 18:10
Fachri Husaini: Menpora Harus Beri Solusi Kepada 52 Pemain Timnas
-
Tim Nasional 12 Juni 2015 17:48
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...